Manfaat SMS untuk Marketing, Layanan dan Pemberitahuan |

Manfaat SMS untuk Marketing dan Layanan

April 5th, 2012 by Yudi Silo Wardono Leave a reply »

Kita sering melihat iklan televisi, billboard, poster bahkan mendapatkan selebaran tentang promo tarif telepon, SMS, internet murah dari operator GSM. Coba anda ingat sejenak, mereka(operator) memberikan gratis(bonus) SMS dari ratusan sampai puluhan ribu setiap hari ke semua operator.

Mungkin diantara kita tidak memperhatikan atau sekedar berkata dalam hati “buat apa SMS banyak-banyak, abisin waktu saja, paling-paling sehari hanya beberapa kali SMS “. Jika kita jeli memperhatikannya kita akan melihat adanya peluang, ya peluang!

Bayangkan jika kita bisa memanfaatkan tarif murah SMS sesuai dengan apa yang ada di iklan. Bayangkan jika dalam 1 hari, kita bisa mengirim SMS dengan cepat tanpa mengganggu waktu kita dalam bekerja. Bayangkan jika kita bisa mengirim SMS kepada pelanggan, nasabah, relasi, karyawan, supplier, member dimana SMS-nya berisi pemberitahuan, promosi produk, informasi penting. Bayangkan jika kita bisa memiliki SMS Center sebagai media layanan SMS.

Itu semua bukan omong kosong atau susah untuk diaplikasikan(diterapkan), yang diperlukan hanya 1 yaitu Software SMS. Dengan software SMS, anda bisa menerima dan mengirim SMS dari komputer. Tinggal ketik dan kirim.

Gili-SMS merupakan software SMS dengan 3M. Mudah, Murah, Mantap. Agar anda bisa merasakan sendiri 3M tersebut, silahkan klik disini untuk men-download versi demo. Diperlukan modem GSM agar Gili-SMS bisa menerima dan mengirim SMS, jika anda sudah memiliki modem GSM seperti Huawei, ZTE, Prolink, D-Link, Sierra, Vodafone, Wellcomm, SpeedUP anda cukup beruntung karena Gili-SMS cocok digunakan dengan modem-modem tersebut. Klik disini untuk melihat lebih lengkap merek dan tipe modem yang sudah dites dengan Gili-SMS.

Anda bisa men-download artikel singkat tentang Manfaat SMS bagi usaha, kegiatan dan layanan. Silahkan klik disini.

Share This Post
Advertisement

Comments are closed.